Setelah bisnis tayang di google maps tantangan berikutnya adalah membuat toko/bisnis Anda lebih mudah terlihat publik alias memperbanyak calon konsumen, istilahnya adalah Optimasi Google Bisnis
Pengoptimasian google bisnis pun harus dilakukan secara tepat supaya bisnis Anda di Google Maps benar-benar mendapatkan hasil yang maksimal.
Online course ini cocok untuk Anda yang ingin memaksimalkan bisnis di Google Maps supaya lebih mudah terlihat calon pelanggan yang tentunya akan mendatangkan lebih banyak calon pelanggan ke bisnis Anda, seperti: