Founder Dapur Insight Agency, merupakan agensi jasa Digital Advertising yang fokus pada peningkatan Traffic dan GMV di E-Commerce Shopee dan Tokopedia.
Saya dan tim telah menghasilkan reveneu untuk klien dengan total lebih dari Rp 10.000.000.000 (10 Milyar+) dalam periode setahun ini. Dengan rata - rata penjualan terbaik 400 Jt hingga 1M per-bulannya.
Nah tentunya dengan pengalaman yang saya miliki, sayang rasanya jika tidak kami tuangkan dalam sebuah karya seperti E-Book ini. Sebut saja sesuai dengan nama E-Booknya yaitu "Shopee Book : The Fundamental Ads".
Shopee Book ini akan membahas banyak hal mendasar yang sering kali dilupakan oleh banyak Seller Shopee. Banyak seller yang mengira iklan yang telah dijalankan menghasilkan performa yang kurang memuaskan, alih - alih untuk mengevaluasinya malah menghentikan dan mencari cara cepat untuk memperbaiki iklannya. Kita sebut saja CHEAT.
Dan yang saya banyak temui bahwa ternyata bukan Iklannya yang menjadi masalah, ternyata PRODUKNYA. Mengapa?
Saya tidak menuduh tapi pasti banyak dari kita yang berfikir untuk mencari trik - trik khusus dalam berjualan di Shopee, dan saya tekankan "Hal Seperti Itu Jarang Terjadi".
Hasil yang bagus hanya tentang pengalaman dan jam terbang.
Dan tentunya, jam terbang tinggi memiliki Pondasi yang sudah kuat di Awalnya.
Jangan - jangan pondasi iklannya yang keliru, jangan - jangan produknya ga siap tapi dipaksakan iklan hehe, dan sebagainya.
Nah jika iya, anda bisa beli Shopee Book ini. Shopee Book yang kami buat akan membahas semua hal tentang preperation beriklan. Mulai dari hal Fundamental, Optimasi Produk, Testing Iklan Sederhana hingga Evaluasi Beriklan.
Maka dari itu Ebook ini sangat cocok untuk Anda yang
Jika anda tertarik bisa Dapatkan Shopee Book sekarang juga!
Selamat Belajar
Semoga Bermanfaat